-=Selamat Datang di Giar Jovian Media=-

Anda baru disini?
Untuk melihat seluruh isi Website ini silahkan klik "Register" dibawah ini untuk mendaftar di Website ini!

Anda telah terdaftar disini?
Silahkan klik "Login" dibawah ini untuk masuk kedalam Website!
Terima Kasih!

Regard's,

:: Giar Jovian ::
-=Selamat Datang di Giar Jovian Media=-

Anda baru disini?
Untuk melihat seluruh isi Website ini silahkan klik "Register" dibawah ini untuk mendaftar di Website ini!

Anda telah terdaftar disini?
Silahkan klik "Login" dibawah ini untuk masuk kedalam Website!
Terima Kasih!

Regard's,

:: Giar Jovian ::
Would you like to react to this message? Create an account in a few clicks or log in to continue.


 
IndeksGalleryPencarianLatest imagesPendaftaranLogin

 

 Asuhan Keperawatan dan Laporan Pendahuluan Ablasio Retina

Go down 
PengirimMessage
ADMIN
COMMANDER
COMMANDER
ADMIN


Jumlah posting : 1780
Join date : 20.10.10
Age : 30
Lokasi : Lamongan
Pisces Dog

Asuhan Keperawatan dan Laporan Pendahuluan Ablasio Retina Empty
PostSubyek: Asuhan Keperawatan dan Laporan Pendahuluan Ablasio Retina   Asuhan Keperawatan dan Laporan Pendahuluan Ablasio Retina Empty27th March 2014, 3:12 am

Askep Ablasio Retina

Asuhan Keperawatan dan Laporan Pendahuluan Ablasio Retina Ablatioretina



A. PENGERTIAN
Quote :
Ablasio retina terjadi bila ada pemisahan retina neurosensori dari lapisan epitel berpigmen  retina dibawahnya karena retina neurosensori, bagian retina yang mengandung batang dan kerucut, terkelupas dari epitel berpigmen pemberi nutrisi, maka sel fotosensitif ini tak mampu melakukan aktivitas fungsi visualnya dan berakibat hilangnya penglihatan (C. Smelzer, Suzanne, 2002).
B. PENYEBAB

  1. Malformasi kongenital
  2. Kelainan metabolisme
  3. Penyakit vaskuler
  4. Inflamasi intraokuler
  5. Neoplasma
  6. Trauma
  7. Perubahan degeneratif dalam vitreus atau retina   (C. Smelzer, Suzanne, 2002

C. MANIFESTASI KLINISAsuhan Keperawatan dan Laporan Pendahuluan Ablasio Retina Eyeball
Quote :

  • Riwayat melihat benda mengapung atau pendaran cahaya atau keduanya
  • Floater dipersepsikan sebagai titik-titik hitam kecil/rumah laba-laba
  • Pasien akan melihat bayangan berkembang atau tirai bergerak dilapang pandang ketika retina benar-benar terlepas dari epitel berpigmen
  • Penurunan tajam pandangan sentral aau hilangnya pandangan sentral menunjjukkan bahwa adanya keterlibatan makula

D.  PENATALAKSANAAN

  • Tirah baring dan aktivitas dibatasi
  • Bila kedua mata dibalut, perlu bantuan oranglain untuk mencegah cidera
  • Jika terdapat gelombang udara di dalam mata, posisi yang dianjurkan harus dipertahannkan sehingga gas mampu memberikan tamponade yang efektif pada robekan retina
  • Pasien tidak boleh terbaring terlentang
  • Dilatasi pupil harus dipertahankan untuk mempermudah pemeriksaan paska operasi
Kembali Ke Atas Go down
http://jovian.yours.tv
 
Asuhan Keperawatan dan Laporan Pendahuluan Ablasio Retina
Kembali Ke Atas 
Halaman 1 dari 1
 Similar topics
-
» Asuhan Keperawatan dan Laporan Pendahuluan Emfisema
» Asuhan Keperawatan dan Laporan Pendahuluan Asma
» Asuhan Keperawatan dan Laporan Pendahuluan Tipoid
» Asuhan Keperawatan dan Laporan Pendahuluan Halusinasi
» Asuhan Keperawatan dan Laporan Pendahuluan Enchepalitis

Permissions in this forum:Anda tidak dapat menjawab topik
 :: E-ducation :: Kumpulan ASKEP dan LP-
Navigasi: